Film - Ai Lop Yu Pul (2009)

Film Ai Lop Yu Pul adalah sebuah film drama komedi Indonesia yang dibintangi oleh Ricky Harun hingga Didi Petet.


|
zoom-inlihat foto
Simak-inilah-profil-Friendly-Rivalry-2025.jpg
Freepik
FILM INDONESIA - Ilustrasi film bioskop yang diambil dari Freepik pada Senin (3/2/2025) via Tribunnews.

Film Ai Lop Yu Pul adalah sebuah film drama komedi Indonesia yang dibintangi oleh Ricky Harun hingga Didi Petet.




  • Informasi awal #


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Film Ai Lop Yu Pul adalah sebuah film drama komedi Indonesia yang dibintangi oleh Ricky Harun hingga Didi Petet.

 

Film karya sutradara Winaldha E. Melalatoa ini tayang perdana di bioskop tanah air pada 10 Desember 2009.

Diproduksi Maleo Pictures, film Ai Lop Yu Pul memiliki durasi selama 82 menit.

Baca: Film - Jermal (2009)

  • Sinopsis #


Kios Emak (Anna Shirley) diledakkan gerombolan penagih utang yang dipimpin oleh Beno (Mike Muliadro) dengan menggunakan petasan.

 

Topan (Ricky Harun) sangat marah atas kejadian itu dan berniat membalas perlakuan Beno dan kawan-kawan yang dipimpin oleh Satyo (Didi Petet).

Maka Satyo pun jadi target balas dendam Topan.

Dalam melakukan aksinya bukan Cuma gagal, malah dapat masalah.

Saat sedang masuk ke rumah Satyo, ia malah tertimpa Indah (Oxcerila Paryana), anak Satyo yang sedang berniat kabur dari rumah.

Rencana mereka berdua pun nyaris gagal.

Indah bersiasat seolah disandera oleh Topan dan berhasil lari dari rumah setelah mereka melumpuhkan Beno dan kawan-kawan.

Baca: Film - Capres (Calo Presiden)

  • Pemeran #


Berikut daftar pemain film Ai Lop Yu Pul.

 

Ricky Harun- Topan

Oxcerila Paryana - Indun

Didi Petet - Satyo

Mike Lucock - Beno

Opi Bachtiar - Budi

Ence Bagus - Eko

Anna Shirley - Emak

Subarkah Hadisarjana - Pemilik kontrakan

Rahman Yakob - Pemilik Bengkel

Ria Irawan - Teman baik emak

(tribunnewswiki.com)



   


Sumber :


1. id.wikipedia.org


Penulis: Rakli Almughni
BERITATERKAIT
Ikuti kami di


KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved